Pada momen Wisuda Program Sarjana Periode IV Tahun Akademik 2023/2024, Ganjar Pranowo, Ketua Umum PP KAGAMA menyampaikan paparan mengenai Generasi Z (Gen Z) dan peluang di dunia digital di hadapan 3.627 wisudawan. Ia menekankan pentingnya akses pendidikan yang baik bagi Gen Z, yang dikenal sebagai generasi yang tumbuh di era digital.
Ganjar juga membahas kecenderungan karier Gen Z dalam memilih pekerjaan. Ia mendorong wisudawan untuk memanfaatkan kecanggihan teknologi dan meningkatkan keterampilan digital, agar dapat bersaing di pasar kerja yang semakin kompetitif.
Materi selengkapnya dapat diunduh di bawah ini: