Direktorat Kemitraan, Alumni, dan Urusan Internasional Universitas Gadjah Mada (DKAUI) kembali melaksanakan kegiatan webinar yang bertajuk Webinar Karier #2: Social Media Branding. Kegiatan kali ini diselenggarakan pada Minggu, (15/8) melalui Zoom Meeting Room dan dihadiri oleh lebih dari 30 peserta alumni UGM.
Direktorat Kemitraan, Alumni, dan Urusan Internasional Universitas Gadjah Mada (DKAUI) melaksanakan WebinarKarier #1: Public Speaking for Everybody. Kegiatan kali ini diselenggarakan pada Sabtu, (14/8) melalui Zoom Meeting Room dan dihadiri oleh lebih dari 30 peserta alumni UGM.
Direktorat Kemitraan, Alumni, dan Urusan Internasional Universitas Gadjah Mada (DKAUI) melalui Subdirektorat Hubungan Alumni UGM melaksanakan webinar bertajuk “Build Up Your Branding Skill” dalam rangkaian program Career Preparation Camp bekerja sama dengan Unit Konsultasi Psikologi (UKP) Fakultas Psikologi UGM. Kegiatan diselenggarakan pada Jumat, (13/8) melalui Zoom Meeting Room. Kegiatan ini dihadiri oleh lebih dari 600 peserta yang sangat antusias dalam menambah ilmu serta mendapatkan tips dan trik memasuki dunia profesional.